Game Key Steam

Hasil pencarian untukĀ "random"

Cara Membeli Steam Game Key di itemku

Salah satu cara untuk mendapatkan Steam Key adalah dengan mengakses website itemku. Anda bisa melihat banyak pilihan Steam Key itemku. Cara beli Steam Game Key  pun cukup mudah, yaitu : 

 
  1. Masuk website itemku
  2. Kemudian pilih ā€œSteamā€, maka akan terlihat beberapa menu seperti Steam Wallet, Game Key, Item, Game DLC atau Game Gift
  3. Pilih ā€œGame Keyā€ dan tentukan steam key yang akan Anda beli. Pastikan Anda sudah membaca deskripsi produk. 
  4. Kemudian pilih metode pembayaran, bisa menggunakan BRI, BCA, BNI, Maybank, Mandiri, Permata Bank, Link Aja, Gopay, ShopeePay, Dana, OVO, Alfamart, Alfamidi, Indomaret, Telkomsel, XL, Indosat Ooredoo, dan Tri.
  5. Tunggu beberapa saat sampai toko melakukan pengiriman. 
  6. Setelah proses berhasil, Anda akan melihat kode produk yang dikirimkan oleh toko.

Apa Itu Steam Game Key?

Steam merupakan sebuah aplikasi yang dikembangkan Valve Corporation dengan tujuan untuk mendistribusi berbagai macam game. Sejauh ini, Valve sudah memproduksi beberapa game populer antara lain Seri Half Life, Portal Seri, Counter Strike, DOTA 2 dan Artifact. Untuk mengunduh game secara gratis, maka Anda harus mempunyai Steam Game Key.

 

Apa itu Steam Game Key? Steam Key adalah kode alfanumerik yang unik dan sekali pakai. Pengguna dapat menggunakan kode ini untuk mengaktifkan lisensi produk ke akun Anda, termasuk mengunduh game.

Cara Melihat Steam Game Key

Berikut yang perlu Anda lakukan jika ingin melihat Steam Game Key yang telah dibeli:

 
  1. Klik menu bagian pojok kanan atas. 
  2. Selanjutnya, klik ā€œLihat detail akunā€ serta ā€œLisensi dan aktivasi key productā€. 
 

Namun, ada sebagian pengguna steam yang tidak dapat melihat kunci serial game. Tenang, Anda bisa melakukan beberapa langkah berikut ini:

 
  1. Cek ā€œCD Keyā€, karena ada sebagian pengguna yang membeli game Steam dan mendapatkan CD Key. 
  2. Buka website atau aplikasi Steam, kemudian klik ā€œLibraryā€ dan pilih ā€œSteam Solutionā€. 
  3. Kemudian, setelah menemukan akun steam dan kunci produk, maka lakukan langkah selanjutnya sesuai instruksi yang muncul.

Cara Menggunakan Steam Game Key

Ada tiga cara menggunakan Steam Game Key, yaitu melalui aplikasi, web browser, dan browser di HP.

 

1. Aplikasi Steam

Cara pertama adalah menggunakan aplikasi Steam, yang bisa Anda lakukan dengan langkah-langkah berikut:

 
  1. Lakukan login akun. 
  2. Apabila Anda belum mempunyai akun Steam, maka buat terlebih dahulu. 
  3. Selanjutnya, masukkan username dan password yang sudah terdaftar.
  4. Lalu, klik menu ā€œAdd Gameā€, kemudian pilih ā€œActivating a product on steamā€. 
  5. Akan terlihat tampilan Windows aktivasi. 
  6. Masukkan kode Steam Key yang Anda peroleh saat membelinya. 
  7. Ikuti instruksi yang disampaikan. 
  8. Setelah proses selesai, maka Anda bisa mengunduh game dan install yang terdapat di Library.  Game pun sudah siap Anda mainkan. 
 

2. Menggunakan Web Browser

Untuk menggunakan browser, lakukan langkah berikut:

 
  1. Masuklah ke web Steam dan masukkan akun Anda. 
  2. Masukkan pula kode simcard apabila diminta. 
  3. Ketika Anda menggunakan web browser, maka klik bagian yang terdapat pada pojok kanan atas. 
  4. Tambahkan ā€œregisterkeyā€ pada belakang alamat web, dan otomatis masuk ke halaman activate a product on steam. 
  5. Masukkan kode unik dan klik ā€œContinueā€. 
  6. Setelah berhasil mengaktivasi kode, maka secara otomatis game akan masuk dalam library. 
 

Itulah beberapa informasi terkait Steam game key. Pastikan Anda membeli game key hanya di itemku, yang terjangkau, aman, dan terpercaya.